Program Bantuan Pembangunan Rumah bagi Masyarakat berupa Stimulan Rumah Swadaya (RTLH) - DESA SERANG

           Desa Serang sudah memperbaiki lima belas Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) dan lima belas yang sedang berjalan,Rumah yang berada di Dusun Sukamanah,Sukaasi,Serang,Malangbong,Cikaramas,Pasantren dan Sudapatih, Ketigapuluh Rumah tersebut direnovasi menggunakan Bantuan dari Provinsi. Bantuan Pemerintah berupa Stimulan bagi masyarakat untuk meningkatkan kualitas Rumah beserta Prasarana,Sarana dan Utilitas umum sehingga menjadikan Perumahan yang sehat,aman,serasi dan teratur serta berkelanjutan untuk mengoptimalkan pengaturan Bantuan Pembangunan Rumah bagi Masyarakat berupa Stimulan Rumah Swadaya.

          "Program ini harus didukung semua pihak agar berjalan dengan lancar untuk mewujudkan rumah yang layak",ujar kepala Desa Serang Welly Sanjaya,SP Jumat (12/11/2021) Pemerintah Desa Serang pada Tahun 2021 telah mengalokasikan Dana Bantuan RTLH untuk Tiga Puluh unit Rumah sebagai hal pengentasan Kemiskinan dan sebagai bentuk Komitmen mendukung Program Bupati Sumedang dalam hal pengentasan Kemiskinan yaitu mewujudkan Kabupaten Sumedang yang bebas RTLH Tahun 2023.

Program Rutilahu tahun 2021

@DonyAhmadMunir
@erwansetiawan54
@hermansuryatman
@diskominfosanditiksumedang
@kecamatancimalaka

Website : https://desaserang.sumedangkab.go.id/home
Fb : https://m.facebook.com/story.php?story_fbid=685702589070502&id=100034421554907
Youtube : https://youtu.be/vfllxioOgdQ
BOT Whatsapp WA Kepo :
https://api.whatsapp.com/send?phone=6281122202220&text=%23simpati
Server BOT Whatsapp :
https://api.whatsapp.com/send?phone=6281120000999&text=%23simpati
IG : https://www.instagram.com/tv/CUAIetalF4u/?utm_medium=copy_link